Perkembangan Teknologi Komunikasi Era Tulisan
SEJARAH PEREKEMBANGAN
KOMUNIKASI TULISAN
Era ini dimulai saat Bangsa Sumeria pertama kalinya
menggunakan tulisan sebagai alat komunikasi mereka. Saat itu,huruf yang mereka
gunakan masih berupa symbol-simbol yang dikenal sebagai piktograf. Penyebutan huruf
hufur piktograf ini menghasilkan suara yang beraneka ragam dan menjadikan
Tulsan tersebut dapat membentuk sebuah kata,kalimat,dan bahasa yang mempunyai
arti.
Selanjutnya penggunaan huruf-huruf untuk berkomunikasi ini
diterapkan pula oleh Bangsa Mesir Kuno pada periode 2900SM, dengan menggunakan
huruf huruf Hieroglif. Kemajuan yang lumayan signifikan terlihat pada periode
ini dibandingan dengan tulisan Bangasa Sumeria. Huruf Hieroglif terdiri atas
symbol symbol tentang suatu objek, dan yang sering kali terlihat ialah gambar
binatang dengan menunjukkan suatu gerakan dan menimbulkan rasa dari si penulis,
misalnya menunjukkan waktu dan prasaan gembira.
Untuk menulis huruf huru Hieroglif ,bangsa Mesir Kuno menggunakan media tanah
liat.
Dilanjutkan pada tahun 105 Masehi, kali ini Bangsa cina yang
mengembangkan media tulis untuk berkomunikasi. Cina menemukan kertas. Kertas
tersebut terbuat dari serat bamboo yang di haluskan,disaring,dan di cuci
kemudian diratakan dan dikeringkan. Media ini juga memungkinkan Sistem
pencetakan yang dilakukan dengan menggunakan blok kayu yang ditoreh dan
dilumuri tinta.
Perkembangan Teknologi Komunikasi Era Tulisan
Reviewed by
Yulio
on
05.31
Rating:
5
Tidak ada komentar:
Posting Komentar